Kantor Pajak Jakarta Barat : Alamat & Nomor Telepon

Kantor Pajak Jakarta Barat – Seperti yang terdapat beberapa jenis kantor pelayanan pajak atau disingkat KPP meliputi Wajib Pajak Besar, Madya, Pratama dan Khusus. Masing masing memiliki tugas serta fungsi tersendiri untuk memaksimalkan perpajakan di Indonesia.

Kantor pajak hadir diberbagai wilayah untuk melayani semua kebutuhan wajib pajak mencakup DENDA TELAT BAYAR PAJAK PPH PASAL 4 AYAT 2 dan berbagai aturan perpajakan lainnya.

Meskipun kini sistem pajak sudah online menggunakan teknologi terkini namun masih banyak orang yang lebih memilih melaporkan dan membayar pajak ke kantor. Selain itu apabila ada permasalahan pada peserta pajak dapat langsung ditangani oleh petugas di kantor.

Untuk kalian yang tinggal di wilayah Jakarta Barat terdapat beberapa kantor pajak yang dapat dimanfaatkan untuk kebutuhan perpajakan. Selain itu setiap kantor pajak juga memiliki fasilitas pengolahan data sehingga memudahkan ketika ada perubahan ataupun pelaporan.

Di Jakarta Barat terdapat kantor DJP atau Direktorat Jenderal Pajak dan KPP Pratama yang menjalankan operasional serta penunjang fungsi teknis perpajakan. KPP Pratama juga bertugas mengumpulkan data serta menjamin keamanan informasi perpajakan sesuai wilayah operasionalnya.

Alamat Kantor Pajak Jakarta Barat

kantor pajak jakarta barat cengkareng

Sampai saat ini memang pilihan pengurusan data maupun informasi di kantor pajak dirasa cukup baik pelayanannya. Selain itu petugas juga akan menjelaskan secara rinci mengenai aturan perpajakan serta sistem pembayarannya.

Misalnya kamu ingin mengurus NPWP ataupun PBB maka lebih cepat apabila mendatangi kantor pajak. Supaya lebih jelas silahkan simak alamat dan nomor telepon kantor pajak Jakarta Barat yang dirangkum Prosesbayar.com berikut ini.

NoKantorAlamatKode KPPNomor TeleponFax
1Kanwil DJP Jakarta BaratJln.Gatot Subroto No.40-42, Jakarta Kotak Pos: PO BOX 4145 JKTM 127000900215734791, 57360915736195
2KPP Madya Jakarta BaratJln.M.I. Ridwan Rais No.5A-7,0380213442763,3442713, 0213442763442774
3KPP Pratama Jakarta PalmerahJln.Let. Jend. S. Parman No.99 Jatipulo Jakarta Barat 114300310215665681, 5665682,
5665683, 5306515
5634550, 5311278
4Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Grogol PetamburanJln.Letjen S. Parman  Kav.102, Jakarta0360215605995 (sekre),
5606755(umum) 0215605994, 5653313
5650139
5Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tamansari SatuJln.Mangga Besar No.52, Jakarta 111500320216267636, 6397431,
0216294547, 6397235, 397362
6294548
6Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Tamansari DuaJl K.S. Tubun No.10 Jakarta0370215638637, 5655448-505643412
7Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta TamboraJln.Roa Malaka Selatan No.4-5, Kel. Roa Malaka, Kec. Tambora0330216912512,6912121
Ext 110
6928564
8Kantor Pajak Jakarta Barat CengkarengJln.Lingkar Luar Barat No.10 A Cengkareng Timur, Jakarta Barat 117300340215401737, 54027645402604
9Kantor Pajak Jakarta Barat Kebon Jeruk SatuJln.Arjuna Selatan Kebon Jeruk, Jakarta 115300350215355761, 5355762-685355760
10Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta Kebon Jeruk DuaJln.KS Tubun No.10, Jakarta 114500390215643626-295655220
11Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta KalideresJln.Duri Kosambi Raya No.36-37 Kelurahan Duri Kosambi, Kecamatan Cengkareng0850215405338, 5406029, 54060435355760
12Kantor Pelayanan Pajak Pratama Jakarta KembanganJln.Arjuna Utara No.87 Duri Kepa, Kebon Jeruk, Jakarta Barat 115100865696439156964434

Fungsi Kantor Pajak

Pada dasarnya fungsi kantor pajak memang cukup banyak, baik pelayanan kepada peserta maupun dalam hal pengolahan data dan informasi. Secara umum berikut ini fungsi kantor pajak yang wajib untuk kalian tahu.

  • Penyuluhan mengenai sistem perpajakan.
  • Registrasi wajib pajak baru.
  • Pemeriksaan pajak.
  • Melayani konsultasi mengenai pajak.
  • Koreksi terhadap ketetapan pajak.
  • Administrasi kantor baik dokumen dan berkas perpajakan.
  • Mengumpulkan, mencari dan mengolah data.
  • Pelayanan pembayaran pajak.
  • Ekstensifikas
  • Melakukan pengurangan sanksi pajak.
  • Mengawasi kepatuhan pajak.

Kesimpulan

STATUS KEWAJIBAN PERPAJAKAN SUAMI ISTRI juga dapat dilaporkan ke kantor pajak ketika ada perubahan ataupun pergantian status. Dengan mengetahui kantor pajak Jakarta Barat diatas semoga akan memudahkan kalian ketika akan mengurus semua hal yang berhubungan dengan perpajakan.